Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2022

Berkunjung ke Pulau Setan Painan Sumatra Barat

Gambar
  Ngeri, bukan? Berkunjung ke Pulau Setan. Namun ini pula daya tariknya. Dan memancing keingin tahuan para pelancong untuk datang. Sebenarnya pulau ini adalah salah satu pulau yang berada di kawasan Mandeh yang memiliki gugusan Pulau yang indah yang yang lagi pupuler di Sumatra Barat saat ini. Untuk mengunjungi Pulau Setan ini kami, para purna bakti pengawas sekolah Kota Pekanbaru dan Propinsi Riau berangkat dari sebuah Hotel di Andaleh Padang pukul 7-00 Wib Pagi. Dengan melewati jalan lintas Padang –Bengkulu kita melewati pemandangan  laut yang indah seperti Teluk Bayur dan pantai –pantai indah lainnya. Sekitar pukul 10 kita telah sampai di desa Tarusan ketika  ada rambu-rambu kawasan Mande, bus belok kiri. Pada sebuah Rumah  makan di bawah jembatan ada sungai kecil di sana telah parkit kapal-kapal kecil yang siap membawa pengunjung ke lokasi yang di tuju. Dengan dua kapal yang masing-masing berisi sebelas orang dimulai perjalan menyusuri sungai  yang kiri kanannya ditumbuhi pohon

6 Tipe Teman yang Nyaman Untuk Traveling Bersama

Gambar
Pada postingan yang lalu saya menulis 4 tipe teman yang tidak nyaman untuk traveling bersama. Nah, pada postingan kali ini kebalikannya yaitu tipe teman yang nyaman untuk traveling bersama. Dari pengalaman traveling memilih teman yang seiring sejalan dengan kita selama traveling tidak begitu mudah. Memilih kawan cocok itu bagaimana. Nahini ini dia 6 tanda teman yang nyaman untuk traveling bersama, seperti yang dikutip dari TEBET.com. 1.         Mau merencanakan liburan bersama Acara traveling perlu mempertimbangkan destinasi seru untuk tujuannya. Nah, kalau berencana pergi bersama sahabat, maka akan lebih baik jika diskusi terlebih dahulu dan bertukar pikiran. Sahabat yang asyik akan memberikan saran terbaik untuk rencana liburan. Hal ini bertujuan agar tidak ada yang kecewa ketika tempat wisata tak seseru yang dibayangkan sebelumnya. Bukan hanya tempat wisata, namun perlu pula mendapatkan kesepatakan untuk kegiatan agenda wisata nanti, mau makan dimana, naik transportasi apa juga